Dengan Quiff, kamu akan terlihat stylish dan siap menghadapi tahun 2023 dengan penuh keyakinan.
2. French Crop
Jika kamu menginginkan penampilan yang nyentrik dan berbeda di tahun 2023, maka French Crop Hairstyle mungkin bisa menjadi pilihan yang sempurna. French Crop telah membuktikan dirinya sebagai tren rambut yang abadi dan selalu stylish.
Model rambut ini cocok untuk berbagai jenis rambut, mulai dari yang ikal, bergelombang, hingga lurus.
BACA JUGA:Dermatologist Recommeded! Atasi Permasalahan Jerawat Pakai Produk Terbaik Dalam 1 Minggu
French Crop memberikan tampilan yang segar dan modis, terutama saat dipadukan dengan jenggot atau brewok.
Jadi, jika kamu ingin tampil muda, berbeda, dan sangat keren, French Crop Hairstyle bisa menjadi pilihan yang sempurna untuk tahun 2023.
3. Bowl Undercut Hair
Tren rambut pria untuk tahun 2023 akan menyambut Bowl Hair yang dipadukan dengan undercut di sisi sebagai pilihan yang keren .
Bowl Undercut memberikan kontras menarik antara poni yang manis dan sisi undercut yang maskulin.
BACA JUGA:Rahasia Kulit Mulus Bebas Jerawat Produk Skincare Korea yang Wajib Kamu Coba!
Kelebihan model rambut ini adalah kesederhanaannya. Dengan tampilan yang effortless, Bowl Undercut tetap terlihat keren.
Bbahkan tanpa harus repot-repot melakukan banyak penataan. Jadi, jika kamu mencari gaya yang simple tapi stylish di tahun 2023, ini bisa menjadi pilihan yang sempurna..
4. Messy Faux Hawk Haircut
Jika kamu menginginkan model rambut yang kasual dan membuatmu terlihat lebih muda di tahun 2023, cobalah Messy Faux Hawk.