BACAKORAN.CO - Resmi di blokir hari ini Selasa (24/10) WhatsApp menyatakan hanya sistem operasi Android versi 5.0 dan terbaru yang bisa gunakan WhatsApp.
Tapi untuk kamu jangan khawatir karena di artikel ini akan membahas rekomendaai HP harga Rp1 jutaan yang bisa gunakan WhatsApp.
WhatsApp memiliki fitur seperti panggilan suara, panggilan video, grup chat, status, dan banyak lagi.
Namun, untuk bisa menggunakan WhatsApp, kamu membutuhkan HP yang mendukung aplikasi ini.
HP yang bisa menjalankan WhatsApp biasanya memiliki sistem operasi Android atau iOS.
Selain itu, HP juga harus memiliki spesifikasi yang cukup untuk menjalankan aplikasi ini dengan lancar.
Jika kamu sedang mencari HP dengan harga terjangkau yang bisa menggunakan WhatsApp, kamu berada di tempat yang tepat.
Simak ulasan lengkapnya di bawah ini.
1. OPPO A18
OPPO A18 adalah salah satu HP terbaru dari OPPO, HP ini memiliki layar IPS LCD berukuran 6,56 inci dengan resolusi HD+ dan refresh rate 90Hz.
HP ini juga memiliki rating IP54 dan IPX4 yang menunjukkan ketahanannya terhadap debu dan air.
Dari segi performa, OPPO A18 ditenagai oleh prosesor MediaTek Helio G85 yang memiliki delapan inti dengan kecepatan maksimal 2 GHz.
BACA JUGA:Tolak Panggilan! Begini Cara Agar WhatsApp Tidak Bisa di Telepon Tanpa Download Aplikasi Tambahan
Prosesor ini dipadukan dengan RAM 4 GB yang bisa diperluas hingga 8 GB dengan fitur Extended RAM.