BACA JUGA:2 Gol Salah Jadikan Liverpool Pemenang Derby Merseyside
Peluang MU lolos babak 16 besar Liga Campion juga terbilang tipis.
Pasalnya Maguire Cs akan bertandang di kandang Galatasaray pada pekan selanjutnya.
Jika MU kalah pada pertandingan ini, akan dipastikan out dari Liga Champion musim ini.
Pada laga sdebelumnya MU pernah dikandaskan klub raksasa Turki di Old Traford.
BACA JUGA:Darwin Nunez, Ganteng Ganteng Srigala Dari Anfiled, Auwwwwww....
Manchester United waktu itu dipaksa menyerah dengan skor ketat 2-3 kala menjamu Galatasaray dalam laga matchday 2 Grup A Liga Champions 2023/2024 yang dihelat di Old Trafford, Rabu (4/10/2023).
Dua gol Manchester United dalam laga ini diborong oleh Rasmus Hojlund.
Namun, Galatasaray tampil gigih untuk berbalik menang berkat gol Wilfried Zaha, Kerem Akturkoglu, dan Mauro Icardi.
Ya MU kini seperti tim semenjana.
Tuntutan pafa fans agar Ten Hag bisa memperbaiki performa Setan Merah ternyata tidak sesuai ekspetasi.
BACA JUGA:Darwin Nunez Buktikan Striker Mematikan, Liverpool Bisa Juara Musim Ini?
Jika pelatih sebelumnya Ole Gunar Solkjaer juga harus angkat kaki karena desakan Oleout.
Apakah Ten Hag akan menjadi korban selanjutnya?
Kita tunggu saja.
Jika kamu fans sejati MU.
Tetap tegak luruslah mendukungnya!*