Wisata ke Danau Toba! 10 Keajaiban Alam dan Kekayaan Budaya Yang Keren Ini Jangan Sampai Kelewatan

Sabtu 11 Nov 2023 - 19:15 WIB
Reporter : Higma Rizki
Editor : Hendra Agustian

BACAKORAN.CO - Danau toba dalah danau vulkanik terbesar di dunia dan merupakan salah satu destinasi wisata yang paling terkenal di Indonesia. 

Danau ini terletak di Provinsi Sumatera Utara, Pulau Sumatera.

Wisata danau toba, terutama di sekitar pulau samosir, menawarkan berbagai kegiatan dan tempat menarik untuk dieksplorasi. 

Wisatawan dapat menikmati pemandangan indah, menjelajahi pulau dengan menyewa sepeda atau mobil dan berinteraksi dengan Masyarakat lokal.

Berikut adalah beberapa tempat dan aktivitas wisata yang dapat kamu nikmati di sekitar danau toba :

BACA JUGA:Indah Banget Danau Lotus Terbesar di Dunia yang Terletak di Nusa Tenggara Timur


Pulau ini adalah pulau terbesar di Tengah danau toba dan menjadi pusat wisata utama. --

1.Pulau Samosir

Pulau ini adalah pulau terbesar di Tengah danau toba dan menjadi pusat wisata utama. 

Terdapat pula desa-desa tradisional batak toba seperti Tomok, Ambarita dan Simanindo, dimana kamu dapat melihat rumah tradisional, makam kuno dan pertunjukan tari-tarian tradisional.


--

2.Batu gantung (hanging stone)

Sebuah batu besar yang tergantung di atas danau dan menjadi salah satu objek wisata popular.

Objek wisata ini terletak di desa simanindo dan menawarkan pemandangan indah danau toba dari ketinggian.

 

Kategori :