Stop! 5 Kebiasaan Ini Yang Buat Rambut Jadi Gampang Rusak, No 4 Sering Dilakukan

Rabu 22 Nov 2023 - 01:00 WIB
Reporter : Higma Rizki
Editor : Hendra Agustian

BACAKORAN.CO - Rambut adalah mahkota bagi setaip orang khususnya Wanita.

Memiliki rambut yang sehat dan berkilau tentunya menjadi dambaan setiap orang.

Jika ingin memiliki rambut yang sehat, tentunya harus dilakukan dengan perawatan rambut yang baik.

Perawatan rambut bisa dilakukan dengan berbagai cara, mulai dari memilih sampo yang sesuai dengan jenis rambut hingga menggunakan produk perawatan rambut seperti vitamin rambut dan hair mask.

BACA JUGA:Ingin Rambut Cepat Panjang? 5 Hair Tonic Ini Solusinya, Dijamin Cepat Lebat

Namun, penting juga untuk mengetahui berbagai kebiasaan yang dapat membuat rambut menjadi rusak sehingga dapat menghindari hal tersebut dan rambut terjaga kesehatannya.

Berikut ini adalah beberapa kebiasaan yang sering dilakukan sehingga membuat rambut menjadi rusak.

1. Sering Mewarnai Rambut

Mewarnai rambut memang dapat membuat penampilan menjadi lebih bermode khususnya untuk kecantikan rambut.

Namun, pewarna rambut seringkali mengandung ammonia dan peroksida.

BACA JUGA:Jangan Asal Keramas, Ini 6 Jenis Sampo Sesuai Kebutuhan Rambut, Wajib Tahu..

Kedua bahan tersebut menjadi alasan utama kerusakan rambut karena membuat rambut kehilangan kilaunya, rapuh hingga mudah patah.

Rambut yang rapuh tentu memiliki ketahanan yang buruk sehingga kondisinya menjadi lebih rentan rusak.

2. Memakai Handuk Terlalu Lama Saat Masih Basah

Memakai handuk terlalu lama dalam kondisi rambut abasah dapat menyebabkan rambut menjadi lemah dan rontok.

Kategori :