BACAKORAN.CO-Artikel ini membahas 22 rangkaian nama bayi perempuan awalan huruf hijaiyah Za dari bahasa Arab yang memiliki arti perempuan cerdas dan berparas cantik.
Jika berbicara persoalan nama, adalah hal wajib disiapkan bagi pasangan yang sedang menunggu kelahiran buah hatinya.
Dalam agama Islam setiap orang disarankan memberikan nama yang baik untuk buah hatinya. Pasalnya itu adalah sebuah doa.
Untuk itu disarankan sekali memilh nama yang mengandung bentuk doa dan harapan untuk anak anda kelak.
BACA JUGA:Dear Bumil, Mau Bayinya Cerdas Sejak Dalam Kandungan? Ini 5 Hal Penting Yang Wajib Dilkukan
Di bawah ini terdapat beberapa ide nama bayi perempuan islam awalan Za yang memiliki makna cerdas dan berparas cantiks.
Dilansir berbagaisumber, berikut 22 rangkaian nama bayi perempuan awalan huruf hijaiyah Za dari bahasa Arab yang bermakna cerdas dan berparas cantik, yang bisa menjadi pilihan ayah bunda untuk disematkan pada putri tercinta:
1. Zulfa Tajul Aliyah Maknanya perempuan bertaqwa dan berkedudukan tinggi yang penuh kemuliaan hidup.
2. Zalika Umniah Khansa Maknanya perempuan berhati mulia dan berhidung mancung yang bercita-cita tinggi.
BACA JUGA:Jangan Sering Makan Buah Buah Impor, Bahaya Untuk Bayi Dalam Kandungan
3. Zaphira Qolbi Tamamah Maknanya perempuan sempurna dan berahlak terpuji yang anggun laksana berhiasan dari batu safir.
4. Zaidah Najwa al-Qulub Maknanya perempuan istimewa yang pandai menyimpan rahasia.
5. Zahratul Uyun Lutfiyah Maknanya perempuan berwajah indah bagai bunga yang lembut hatinya.
6. Zainab Alimah Mumtazah Maknanya perempuan istimewa yang pandai dan berwajah indah.
7. Zaidah Talita Hasna Maknanya perempuan berwajah manis, pembawa keberuntungan, yang hidup penuh kebahagiaan.