BACAKORAN.CO - Tari Gending Sriwijaya adalah hasil karya yang menggambarkan kejayaan dan keindahan dari Kerajaan Sriwijaya, salah satu kerajaan maritim terbesar di Nusantara.
Walaupun sulit untuk menentukan satu pencipta tunggal dari gerakan tari ini.
Sejumlah seniman dan penari telah berkontribusi dalam mengembangkan gerakan yang merefleksikan kebesaran dan keunikan Sriwijaya.
Sukainah dan Tina berperan sebagai pencipta gerakan tari.
BACA JUGA:Spektakuler ! Tarian Nusantara Meriahkan, Pembukaan POPNAS ke-XVI
BACA JUGA:Cagar Budaya Dirusak, Seniman Lapor Ke Polisi
Mahiba berperan menciptakan lagu.
Nah, sementara Nungtjik AR merupakan seorang seniman yang menciptakan syair gending sriwijaya.
Mari menggali lebih dalam lagi soal makna dari tarian Gending Sriwijaya!
Makna yang Terkandung dari Tari Gending Sriwijaya
1. Kejayaan dan Kemegahan Sriwijaya
Tari Gending Sriwijaya membawa makna mendalam tentang kejayaan dan kemegahan Kerajaan Sriwijaya.
BACA JUGA:Merinding ! Mengungkap Keunikan Tradisi Indonesia yang Menarik Hati
BACA JUGA:Sejarah Kesultanan Palembang Darussalam, Dimulai Dari Runtuhnya Kerajaan Sriwijaya
Gerakan yang anggun dan dinamis menciptakan citra keindahan yang mencerminkan kekayaan budaya dan kearifan lokal Sriwijaya.