Dari Medan, Begini Resep Membuat Bika Ambon Enak dan Bersarang, Cocok untuk Cemilan Nataru

Sabtu 23 Dec 2023 - 09:45 WIB
Reporter : Mei DSN
Editor : Deby Tri

1 sdt kunyit bubuk 

1/2 sdt garam 

6 lembar daun jeruk 

1 sdm munjung margarin 

Loyang diperlukan berukuran 18 x 18 dengan tinggi 8 centi. 

BACA JUGA:Resep Kue Cokelat Lezat yang memikat dan rasa coklat yang meleleh di dalam mulut

Cara membuat : 

Tahap 1 bikin bahan santan :

1. tuangkan kedalam panci 200ml santan cair, bisa pake yang instan. 

2. tambahkan 150ml air, bubuk kunyit, 1 sdm munjung margarin, masukan juga 2 batang sereh, 1/2 sdt garam dan 6 lembar daun jeruk. 

3. aduk rata semua bahan tercampur dan margarinnya meleleh, dinginkan dan sisihkan.

BACA JUGA:Rahasia Kue Lapis, Santan Kelapa Berkualitas Tinggi dan Pewarna Alami untuk Camilan Tanpa Lengket

Tahap 2 bikin bahan biang : 

1. masukan 150ml air hangat kuku kedalam 1 gelas air. 

2. tambahkan gula, ragi, dan tepung terigu, aduk rata kemudian tutup gelas dan biarkan sampai mengembang. 

BACA JUGA:Resep Membuat Kue Kering Tanpa Tepung dan Gula dalam 5 Menit!

Kategori :