10 Racikan Masker Kopi Untuk Menghilangkan Flek Hitam di Wajah, Yuks Dicoba

Rabu 27 Dec 2023 - 19:00 WIB
Reporter : Muhammad Hidayat
Editor : Hendra Agustian

- 2 sendok makan yogurt

BACA JUGA:Mau Maskeran Wangi Teh? Cobain Deh Produk Kolaborasi Teh Botol Sosro X Dermies Hellow Glow

Cara membuat

Campurkan bubuk kopi dengan yogurt hingga merata.

Oleskan masker ke wajah dan leher, biarkan selama 20 menit, lalu bilas dengan air hangat.

Kombinasi ini membantu mengurangi flek hitam dan memberikan nutrisi pada kulit.

3. Masker Kopi dan Lemon

Bahan:

- 1 sendok makan bubuk kopi

- 1 sendok teh jus lemon

BACA JUGA:Bebas Kerutan, ini Rahasianya! Bikin Masker Anti-Penuaan dari Bahan Dapur, Kulit Kencang seperti Balon

Cara membuat

Campurkan bubuk kopi dengan jus lemon dan aduk hingga rata.

Oleskan ke wajah, hindari area mata, dan biarkan selama 15-20 menit. Bilas dengan air hangat.

Kombinasi ini membantu mencerahkan kulit dan mengurangi pigmentasi.

4. Masker Kopi dan Minyak Kelapa

Kategori :