4 Cara Transfer OVO ke DANA, Hitungan Detik Langsung Masuk, Gini Caranya

Rabu 03 Jan 2024 - 11:10 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri

BACAKORAN.CO - Transfer OVO ke DANA Go for it, Siapa bilang susah kamu cukup lakukan 4 cara ini.

OVO dan DANA adalah dua aplikasi dompet digital yang populer di Indonesia. 

Kedua aplikasi ini memiliki berbagai fitur yang memudahkan pengguna dalam melakukan transaksi keuangan, seperti pembayaran, pembelian dan transfer

Namun, bagaimana jika kamu ingin mentransfer saldo OVO ke DANA atau sebaliknya? 

BACA JUGA:3 Cara Cepat Transfer BCA ke OVO, Langsung Masuk Dalam Sekejap ini Kode dan Caranya

BACA JUGA:5 Kode Promo Gojek! Diskon Gosend Rp 100 Ribu dan Cashback 50 Persen, Yuk Segera Klaim

Apakah ada cara yang mudah dan cepat untuk melakukannya?

Ternyata, ada beberapa cara yang bisa Anda gunakan untuk mentransfer saldo OVO ke DANA atau DANA ke OVO.

Cara-cara ini tidak memerlukan aplikasi atau website pihak ketiga sebagai perantara, sehingga lebih aman dan praktis. 

Selain itu, beberapa cara ini juga bisa dilakukan tanpa biaya admin, asalkan akun OVO dan DANA Anda sudah diupgrade ke versi premium.

BACA JUGA:5 Kode Promo Watsons di Januari 2024! Diskon Combo 60 Persen dan Rp 50 Ribu, Yuk Gaskeun Babarengan

BACA JUGA:Simak! Prediksi Laju Rupiah di Awal 2024, Melemah atau Lanjut Menguat?

Berikut ini adalah 4 cara transfer OVO ke DANA, hitungan detik langsung masuk, gini caranya:

1. Transfer OVO ke DANA via CIMB Niaga

Cara pertama yang bisa kamu coba adalah mentransfer saldo OVO ke DANA melalui rekening bank CIMB Niaga. 

Kategori :