8 Manfaat Luar Biasa Istighfar Dalam Kehidupan, Salah Satunya Rezeki Luas Dengan Mengamalkannya!

Jumat 05 Jan 2024 - 22:10 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Deby Tri

 

BACAKORAN.CO- Banyak yang tidak tau manfaat istighfar dalam kehidupan sehari-hari, seseorang dapat mencapai kedamaian batin, keberkahan, dan kehidupan yang lebih bermakna dengan istighfar.

 

Dalam kehidupan yang penuh dengan cobaan dan kesalahan.

 

Istighfar menjadi jalan untuk membersihkan hati,

 

Memperoleh ampunan, dan mendekatkan diri kepada Sang Pencipta.

Istighfar, istilah dalam bahasa Arab yang bermakna meminta ampunan Allah.

BACA JUGA:Keutamaan Dzikir Istighfar Sebelum Subuh Dapat Mengabulkan Segala Hajat, Dijamin Rezeki Lancar!

 

Bukan hanya sekadar serangkaian kata-kata, tetapi sebuah amalan spiritual yang membawa sejumlah manfaat luar biasa.

 

Istighfar bukan hanya sekadar rutinitas spiritual.

 

Tetapi sebuah perjalanan menuju kesempurnaan diri.

 

Sebagaimana disebutkan dalam Al-Qur'an,

 

Surah Al-Mu'minun (23:118) dalam Al-Qur'an berbunyi:

 

Qul rabbighfir warham wa anta khayrur rahimeen

 

Artinya: "Dan katakanlah: 'Ya Tuhanku, ampunilah dan rahmatilah, dan Engkau sebaik-baik Pemberi rahmat.'" (QS Al-Muminun: 118)

BACA JUGA:Istighfar Dapat Menenangkan Hati dan Menyelesaikan Masalah

 

Berikut manfaat bagi yang mengamalkan istighfar:

 

1. Pembersihan Hati dan Jiwa

 

Istighfar memiliki kekuatan membersihkan hati dan jiwa dari dosa-dosa yang dapat menumpuk seiring waktu.

 

Dengan mengakui kesalahan dan dengan tulus memohon ampunan.

Kategori :