Pecinta Liptint Merapat, Rekomendasi Warna Hanasui Tintdorable Lip Stain Untuk Bibir Gelap, Kuy Cobain!

Minggu 07 Jan 2024 - 17:30 WIB
Reporter : Mei DSN
Editor : Deby Tri

Coral, sebagai representasi coklat yang paling muda dari lip tint Hanasui.

Memberikan kesan natural yang pas untuk penampilan sehari-hari.

BACA JUGA:Nggak Lagi Pakai Odol Ini Dia Perawatan Bibir Viral Tiktok Lakuin 7 Hal Ini Dijamin Bibir Sehat Cerah Alami

BACA JUGA:Alami Bibir Kering dan Pecah Pecah, Kenali Penyebabnya, Jangan Biarkan, Bisa Sebabkan Pendarahan Serius

06 Bloody - Coklat Keunguan 

Jika kamu menyukai coklat keunguan, shade ini adalah pilihan terbaik.

Bloody hadir sebagai varian warna paling tua dari lip tint Hanasui, cocok untuk semua jenis warna kulit.

Hanasui Tintdorable Lip Stain punya kelebihan karena mengandung pelembap ganda.

Olive Oil dan Vitamin E Ini yang bikin bibir tetap lembut tanpa bikin kering.

BACA JUGA:Bibir Sering Kering dan Pecah pecah ? 5 Produk Perawatan Ini Solusinya! It's Works...

BACA JUGA:6 Rekomendasi Lip Care Untuk Mencerahkan dan Menyehatkan Bibir Hitam, Yuk Cobain Girls!!

Hanasui Tintdorable Lip Stain merupakan lip tint dengan tekstur aqua jelly yang transperproof dan tahan lama.

Nyaman banget buat dipakai sepanjang hari.

Ditambah dengan kandungan Fragrance, Tetrasodium EDTA, Sodium Acrylate, dan Phenoxyethanol.

Yang aman untuk bibir, meskipun sebaiknya tidak ditelan dalam jumlah banyak.

BACA JUGA:Tampil Cantik Seharian, Ini 5 Varian Bedak Pixy Dan Kegunaanya, Pilih Sesuai kebutuhan Kulit Kamu...

Kategori :