Biasanya Kucing akan mempunyai satu atau dua warna bulu saja.
Satu warna bulu sendiri banyak diturunkan dari induk betina.
Dua warna bulu lainnya merupakan gabungan dari warna induk jantan dengan induk betina.
Pada kucing belang tiga induk kucing betina bisa mewariskan dua warna bulu sekaligus.
BACA JUGA:Kenapa Sih Kucing Suka Dielus Kepalanya, Apakah Karna Kutuan? Berikut Penjelasannya
Induk kucing yang dapat mewariskan dua warna bulu ialah pada keturunan kucing betina saja.
Karna itulah kucing belang tiga kebanyakan berjenis kelamin betina.
Sehingga sangat jarang di temui kucing belang tiga jantan.
2. Kucing Belang Tiga Jantan Disebut Selalu Dimakan Induknya
Di Indonesia terdapat mitos bahwa kucing belang tiga jantan akan dimakan induknya saat ia lahir.
Induk kucing memang terkadang akan memakan anaknya yang baru lahir.
Tetapi induk kucing akan melakukan itu apabila sang anak sudah terlebih dulu mati.
Atau anak kucing terlahir dalam keadaan cacat baru induk kucing akan memakannya.
Jika kucing belang tiga lahir dan dianggap dapat bertahan maka induk kucing akan membiarkannya.