7 Cara Memutihkan Kulit Wajah Dengan Masker Kopi Alami, Yuk Ikutin! InsyaAllah Ampuh Gais

Selasa 09 Jan 2024 - 23:45 WIB
Reporter : Yudha IP
Editor : Yudha IP

BACAKORAN.CO - Perawatan masker kopi sudah banyak sekali di sosial media bahkan sangat populer untuk memutihkan kulit.

Kopi bukan cuma menjadi minuman penyemangat di pagi hari.

Tetapi juga dapat menjadi perawatan kulit yang yang sangat bermanfaat.

Kopi mengandungan antioksidan dan sifat eksfoliasi alami.

BACA JUGA:7 Racikan Masker Kopi yang Bisa Hilangkan Flek Hitam Dalam 1 Minggu, InsyaAllah Ampuh Gais

Kopi menjadi bahan alami yang efektif untuk merawat kulit.

Kalau kamu tertarik dengan perawatan kulit kopi untuk memutihkan kulit, yuk simak selengkapnya.

Tim bacakoran akan berbagi cara memutihkan kulit dengan kopi.

7 Cara Memutihkan Kulit dengan Masker Kopi 

1. Masker Alami dengan Kopi

BACA JUGA:Bagaimana Cara Agar Setiap Teguk Kopi Berkah dalam Islam? Cukup Baca Doa Ini...


Masker kopi yang dapat membantu menghilangkan flek hitam di wajah. Foto: Ilustrasi--

Campurkan bubuk kopi dengan yogurt alami atau madu untuk membuat pembersih wajah alami.

Gosokkan campuran ini secara lembut pada wajah Anda, lalu bilas dengan air hangat.

Kandungan asam kafein dalam kopi membantu mengangkat sel-sel kulit mati, meninggalkan kulit bersih dan segar.

Kategori :