maka segera hubungi dokter hewan untuk mengatasi masalah tersebut.
2. Suhu Tubuh Panas
Kelinci memiliki pembuluh darah yang besar didaun telinganya.
ciri-ciri kelinci yang terserang penyakit bisa ditandai dengan telinga yang terasa dingin.
Hal tersebut dapat mengindikasikan bahwa ia mengalami penurunan suhu.
kondisi ini juga disertai dengan gejala lainnya seperti tubuh yang terlihat sangat lesu.
3. Kotoran tidak normal
Kelinci yang nafsu makannya berkurang atau tidak mau mengonsumsi makanan yang cukup.
BACA JUGA:10 Rekomendasi Ras Kucing Yang Wajib Kamu Tahu, Cocok Untuk Dijadikan Hewan Peliharaan
Biasanya mengalami perubahan bentuk kotoran yang tidak normal.
Kondisi ini biasanya akan memperlambat sistem pencernaan.
sehingga kelinci akan kesulitan buang air besar dan buang air kecil.
kotoran berlebih dan tinja yang encer biasanya juga mengalami gangguan pada kesehatan.
BACA JUGA:Kenali Zoonosis dan Golongannya, Penyakit Hewan yang Bisa Menular Secara Alami ke Manusia
Hal ini menunjukkan adanya potensi penyakit parasit atau bakteri.