3. Makanan
kucing jadi malas berburu karena makanan sudah tersedia di rumah tempatnya tinggal.
Sehingga membuat kucing tidak perlu repot-repot berburu untuk makan.
BACA JUGA:Lagi Tanggal Tua? Cat Food Stick Jadi Pilihan yang Tepat Untuk Cemilan Kucing Kesayanganmu
Seiring berjalannya waktu membuat kucing kehilangan instingnya untuk berburu.
Sehingga saat bertemu hewan kecil ataupun tikus kucing tidak akan memburunya.
4. Cara Membesarkan
Banyak mungkin dari kamu cat lover membesarkan kucing dengan cara di manja.
BACA JUGA:Makanan Sehat Apa Saja yang Cocok Untuk Kucing? Nomor 3 Harus Kamu Utamakan, Kenapa?
Maksud di manja disini perawatan yang kamu lakukan tidak membuatnya mengenbangkan instingnya.
Kebanyakan dari cat lover memotonng cakar yang di miliki oleh kucing.
Padahal cakar merupakan salah satu alat untuk mereka berburu.
Dengan kuku yang pendek dan tidak tajam membuat kucing susah untuk mendapatkan mangsanya.
BACA JUGA:Kucing Tidak Mau Makan? 7 Penyebab yang Harus Cat Lovers Perhatikan Agar Anabul Tidak Jatuh Sakit
Hingga akhirnya membuat kucingmu kehilangan insting untuk berburu.
Keempat hal itulah yang menyebabkan kucing tidak memburu tikus.