BACAKORAN.CO - Kulit glowing yang tampak cerah dan bercahaya merupakan salah satu hal yang mungkin paling di inginkan oleh para perempuan saat ini.
Sebagai penggemar kecantikan, kamu pasti menginginkan kulit yang sehat dan bercahaya.
Meskipun perawatan mahal mungkin bisa memberikan hasil instan.
Namun terdapat tips skincare sederhana yang dapat membawa kulit glowing tanpa perlu menguras kantong kamu.
BACA JUGA:5 Efek Minyak Zaitun Untuk Perawatan Wajah, Lakuin Hal Ini Kalau Mau Punya Wajah Glowing Gais!
Berikut adalah 5 tips skincare untuk kulit bercahaya secara alami tanpa perawatan yang mahal.
1. Rajin Membersihkan Wajah
Langkah pertama menuju kulit bercahaya adalah dengan rajin membersihkan wajah.
Gunakan pembersih wajah yang cocok dengan jenis kulit kamu.
San pastikan untuk membersihkan secara menyeluruh setidaknya dua kali sehari.
Pembersihan wajah secara teratur membantu menghilangkan kotoran, minyak berlebih.
Dan sel-sel kulit mati yang dapat menyebabkan kulit kusam.
2. Perhatikan Kandungan Produk Skincare
BACA JUGA:Cukup 6 Ribu Aja Bisa Bikin Wajah Glowing Dengan Produk Air Mawar Viva! Kuy Cobain Rekomendasinya