6 Rekomendasi Bedak Emina Yang Tahan lama, Terbaik, Ramah di Kantong, Sudah Punya Belum?

Minggu 14 Jan 2024 - 23:15 WIB
Reporter : Mei DSN
Editor : Deby Tri

5. Bare With Me Mineral Compact Powder

Bedak Emina yang halus dan non-comedogenic cocok untuk kulit sensitif atau berjerawat.

Meski kurang efektif sebagai setting powder untuk membuat makeup lebih tahan lama, tetapi butiran halusnya memberikan hasil matte tanpa menyumbat pori.

Tersedia dalam empat varian warna 01 Fair, 02 Light Beige, 03 Amber, dan 04 Ebony, dengan harga yang terjangkau, 35 ribu rupiah aja. 

BACA JUGA:Cukup Rp10 Ribu Bisa Glowing Ala Artis Korea Dengan Pakai Bedak Kelly, Gimana? Yuk Simak Penjelasannya

BACA JUGA:Penting untuk Ladies, Cara Membedakan Skintone, Undertone, Skin Type dan Skin Condition!

6. City Chic CC Cake

Tekstur bedak padat City Chic CC Cake ini cukup halus dan nyaman saat diaplikasikan.

Aroman beda ini lembut dan tidak menyengat.

Coverage-nya dapat disesuaikan dari sheer hingga full, tergantung pada tingkat ketebalan penggunaannya.

Sebagai two-way cake, disarankan untuk menggunakan tipis-tipis agar hasilnya lebih natural.

BACA JUGA:Hilangkan Flek Hitam Dengan Produk Viva dan Bedak Kelly Dalam 3 Malam, Begini Lho Caranya!

BACA JUGA:Viral 3 Bedak Terbaik untuk Kulit Bebas Minyak dan Samarkan Pori-Pori dan Tanpa Kilap Minyak

Dengan hasil matte, sangat cocok untuk kulit berminyak.

Untuk pemilik kulit kering, disarankan menggunakan pelembab sebelumnya untuk menghindari gumpalan.

Produk ini memiliki empat varian shade Peach, Latte, Butterscotch, dan Meringue, dan dapat bertahan sekitar empat jam.

Kategori :