Selain itu, laptop ini juga memiliki kamera AI yang dapat menyesuaikan sudut pandang secara otomatis.
BACA JUGA:Siap Rilis di Indonesia! Poco X6 Pro Harga Mulai Rp 4 Jutaan, Gunakan Sistem Operasi HyperOS
BACA JUGA:Samsung Galaxy A14 5G Menerima Pembaruan One UI 6, Ini Fitur Keunggulannya...
Latar belakang virtual yang dapat melindungi privasi, dan AI noise cancellation yang dapat menyaring suara bising saat rapat online.
Huawei Matebook D 16 juga memiliki baterai berkapasitas besar 70 Wh yang dapat bertahan hingga 11 jam untuk pemakaian normal.
Laptop ini juga mendukung SuperCharge 65 W yang dapat mengisi daya hingga 60% dalam waktu 30 menit.
Selain itu, laptop ini juga memiliki antena Metaline yang dapat meningkatkan kecepatan dan jangkauan sinyal Wi-Fi.
BACA JUGA:Ayo Klaim Sekarang Skin dan Item Gratis Game Mobile Legends, Cukup Pakai Kode Redeem Aja Disini!
BACA JUGA:Say GoodBye Iklan, 3 Cara untuk Mengatasinya di Smartphone Android, Tanpa Aplikasi Tambahan!
Serta fitur Super Device yang dapat menghubungkan laptop dengan berbagai perangkat Huawei lainnya dengan mudah.
Huawei Matebook D 16 dapat dipesan secara pre-order mulai 25 Januari 2024 mendatang, dan hadir dengan dua pilihan varian, yaitu i9 dan i5.
Untuk varian i9, laptop ini dibanderol dengan harga Rp 17.999.000, sementara untuk varian i5 dijual dengan harga Rp 12.999.000.
Untuk setiap pembelian kedua varian Huawei Matebook D 16 terbaru ini, pelanggan akan mendapatkan keuntungan sebesar Rp 4,2 Juta.