Di dalamnya harus disediakan tempat berteduh untuk kelinci.
Walaupun tergolong tradisional, namun jenis kandang ini relatif lebih mudah dan juga murah.
Tapi, kandang ini memang membutuhkan lahan yang lebih luas.
BACA JUGA:Waspadai Gangguan Pencernaan Pada Kelincimu, No 1 Bisa Bikin Mati! Apa Aja ?
Dan performa dari ternak itu sendiri agak sulit untuk bisa ditingkatkan.
Sistem perkandangan selanjutnya yang bisa digunakan adalah kandang tertutup.
Kandang ini diberi suatu pembatas, mulai dari lantai, dinding, hingga bagian atapnya.
Kandang ini akan lebih cocok untuk usaha ternak kelinci yang lebih insentif.
BACA JUGA:Tips Merawat Kelinci di Musim Hujan Agar Tetap Sehat dan Kuat, No 1 Cara Paling Ampuh!
Kandang tertutup pun terbagi lagi menjadi dua jenis, yakni jenis postal dan baterai.
Kandang tipe postal adalah kandang koloni yang menempatkan beberapa jenis ekor kelinci secara bersamaan.
Tujuannya adalah agar lebih mudah dalam mengembangbiakkan dan merawat anak kelinci.
Sedangkan kadang baterai adalah kandang individu yang pada tiap kandang hanya terdapat satu ekor kelinci saja.
BACA JUGA:Awas Jangan Sampai Salah Kasih Makan Kelincimu, Bisa Bikin Mati! Apa aja ?
Jenis kandang ini sangat sesuai untuk digunakan pada pembesaran kelinci yang lebih intensif.
Terlepas dari jenis kandang tersebut, kebersihan kandang adalah hal yang harus sangat Anda perhatikan.