Dijamin Sembuh! 2 Cara Ampuh Mengobati Scabies Pada Kelinci, Apa Aja?

Jumat 19 Jan 2024 - 23:30 WIB
Reporter : Chairil
Editor : Chairil

Mengobati scabies pada kelinci memang bisa dikatakan gampang-gampang susah.

Apalagi jika hewan peliharaan kamu kondisinya sudah lebih parah.

Inila cara ampuh mengobatin kelinci yang terkena penyakit scabies:

BACA JUGA:Awas! Banyak Penyakit yang Menyerang Kelinci Pada Musim Hujan, Apa Aja?

1. Mengobati scabies dengan mengoleskan minyak atau garam pada bagian yang terkena scabies.

2. Mengobati scabies pada kelinci yaitu dengan menyuntikkan obat anti tungau pada bawah kulit hewan.

Cara yang satu ini memang dianggap sangat manjur dan bisa sembuh dalam waktu 2 hingga 3 hari.

Namun sebaiknya hal ini dilakukan oleh orang yang sudah ahli.

BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih Jika Ingin Adopsi Kelinci! List Harga dan Jenisnya, Apa Aja ?

Kamu bisa membawa kelinci kesayanganmu ke dokter hewan terdekat agar langsung di obati. 

Apakah kelinci yang sudah terkena scabies akan mengalami penyakit tersebut kembali?

Tentu saja kemungkinan bisa terserang lagi sehingga kamu perlu benar-benar memperhatikan kebersihan kandang dan hewan tersebut. 

Selain disebabkan karena kurangnya menjaga kebersihan kandang.

BACA JUGA:5 Tips Cara Memilih Kelinci Hias yang Sehat, Apa Aja ?

Scabies pada kelinci juga bisa disebabkan karena pakan yang terlalu basah serta karena penularan.

Scabies termasuk kedalam penyakit yang menular dari kelinci satu ke kelinci lainnya.

Kategori :