5 Merk Pelet yang Cocok Untuk Mengejar Bobot Kelinci, Apa Aja?

Minggu 21 Jan 2024 - 23:30 WIB
Reporter : Chairil
Editor : Chairil

Warna dari pelet ini adalah coklat dengan tekstur yang keras.

Merk pelet kelinci yang bagus ini sangat disarankan karena sangat bagus untuk kalian yang menginginkan kelinci kita memiliki bulu yang lebat.

Efek yang bisa kita dapatkan dari pelet SKR 214 adalah untuk menjaga kestabilan dari berat badan kelinci.

serta untuk memperindah bulu pada kelinci juga sehingga menghasilkan bulu yang lebat dan sehat.

BACA JUGA:Wajib Tau! Cara Menangani Molting atau Bulu Rontok Pada Kelinci, Apa Aja?

Pelet ini di bandrol dengan harga sebesar Rp. 11.000 saja, sangat murah dan terjangkau untuk kita yang memiliki budget pas-pasan.

2. Guyofeed

Guyofeed merupakan salah satu pelet kelinci yang juga bagus dan sangat direkomendasikan.

Seperti hal nya SKR 214 yang merupakan pelet asli buatan lokal guyofeed juga merupakan merk lokal.

BACA JUGA:Wajib Tau! 6 Cara Merawat Bayi Kelinci yang Tidak Disusui Induknya, Begini Penjelasannya!

Yang mana sebenarnya dibuat khusus untuk hewan ternak.

Akan tetapi pelet ini juga bisa diberikan pada kelinci kesayangan kita.

Hanya saja pelet ini memiliki aroma bau seperti pakan ayam.

Pelet yang praktis dan ekonomis yang hanya di bandrol dengan harga Rp. 12.000 saja.

BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih 10 Rekomendasi Jenis Kelinci yang Cocok Dipelihara, Begini Penjelasannya!

Ini mampu memenuhi nutrisi yang dibutuhkan untuk pertumbuhan dan perkembangan kelinci.

Kategori :