- 1 sendok makan madu (opsional)
- 1 sendok teh yogurt (opsional)
Langkah-Langkah
1. Potong Tomat
Potong tomat menjadi dua bagian dan peras atau haluskan hingga mendapatkan jus tomat.
2. Tambahkan Bahan Tambahan
Jika ingin memberikan kelembapan ekstra, tambahkan madu atau yogurt ke dalam jus tomat.
BACA JUGA:5 Manfaat Masker Kopi dan Air Mawar yang Viral di TikTok, Lengkap Dengan Cara Pakainya, Yuk Cobain!
Keduanya memiliki manfaat tersendiri untuk kulit.
3. Aplikasikan ke Wajah
Bersihkan wajah terlebih dahulu.
Aplikasikan campuran tomat ke wajah secara merata, hindari area sekitar mata.
BACA JUGA:7 Cara Memutihkan Kulit Wajah Dengan Masker Kopi Alami, Yuk Ikutin! InsyaAllah Ampuh Gais
4. Diamkan dan Bilas
Biarkan masker bekerja selama 15-20 menit.