Batu Bata: Bukan Sekadar Bahan Bangunan, Inilah 4 Pelajaran Hidup yang Terkandung di Dalamnya

Sabtu 27 Jan 2024 - 08:25 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri

BACAKORAN.CO - Batu bata adalah salah satu bahan bangunan yang sering kita lihat di sekitar kita. 

Batu bata digunakan untuk membuat rumah, gedung, jembatan, dan berbagai konstruksi lainnya. 

Namun, tahukah kamu bahwa batu bata juga bisa memberikan kita pelajaran hidup yang berharga.

Yaps batu bata memiliki makna tersirat yang bisa kita terapkan dalam menjalani hidup. 

BACA JUGA:5 Manfaat Mengkonsumsi Coklat, Nomor 2 Dapat Memperbaiki Mood dan Menghilangkan Stressmu Loh...

Berikut ini adalah 4 pelajaran hidup yang terkandung di dalamnya:

1. Tidak haus validasi. 

Batu bata tidak membutuhkan pujian atau pengakuan dari orang lain. 

Batu bata hanya melakukan fungsinya sebagai bahan bangunan yang kokoh dan tahan lama. 

Batu bata tidak peduli apakah orang lain melihatnya atau tidak. 

BACA JUGA:AC vs Kipas Angin: Manakah yang Lebih Baik untuk Kesehatan, Cek 6 Fakta di Sini!

Batu bata tidak mengharapkan respon positif atau negatif dari orang lain. 

Batu bata hanya berusaha memberikan manfaat bagi banyak orang. 

Begitu juga dengan kita, kita tidak perlu haus validasi dari orang lain. 

Kita tidak perlu tergantung pada pendapat atau penilaian orang lain. 

Kategori :