4 Kesalahan Saat Merawat Bibir, Bikin Kering dan Tak Sehat, Yuk Simak..

Sabtu 27 Jan 2024 - 23:23 WIB
Reporter : Mei
Editor : Mei

Beberapa produk bibir mengandung bahan yang berpotensi menyebabkan iritasi pada bibir sensitif. 

Untuk menghindari risiko tersebut, sebaiknya hindari produk yang mengandung alkohol, pewarna buatan, dan pewangi yang kuat.

Ini sangat penting, terutama jika bibirmu termasuk tipe yang sangat sensitif.

BACA JUGA:Alami Bibir Kering dan Pecah Pecah, Kenali Penyebabnya, Jangan Biarkan, Bisa Sebabkan Pendarahan Serius

BACA JUGA:5 Rekomendasi Lip Tint Bagus Yang Patut Kamu Coba, Ringan Dibibir, Aman dan Tahan Lama

Pilihlah produk bibir yang memiliki formula lembut, hypoallergenic, dan bebas dari bahan kimia berbahaya. 

Bahan alami seperti lidah buaya, minyak almond, atau madu.

Menjadi pilihan yang lebih baik untuk merawat bibir yang sensitif. 

Itulah beberapa kesalahan merawat bibir yang bisa kamu hindari, semoga bermanfaat.**

BACA JUGA:Girls, Wardah Glasting Liquid Lip Bikin Bibir Tampak Plumpy dan Transferproof Lho, Kamu Harus Punya!

 

Kategori :