Sehingga membutuhkan tips khusus untuk memeliharanya.
1. Karakteristik Netherland Dwarf
Sifat atau karakteristik utama Netherland Dwarf adalah hiper aktif dan sedikit liar.
Kelinci ini sangat berbeda dengan jenis kelinci lainnya, terutama dari sifatnya.
Ukuran tubuhnya lebih mini dengan telinga pendek.
Netherland lebih menyukai hidup berkoloni, karena akan merasa seperti tinggal di alam liar.
Karena sulit dijinakan, kamu harus mempersiapkan kandang dan makanan khusus.
Biasanya kelinci jenis ini memakan sayur-sayuran, buah serta jerami.
BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih! 8 Fakta Menarik Ciri Ciri Kelinci Hamil, No 5 Sering Dianggap Biasa Aja
Walaupun di dalam film atau media lain kelinci digambarkan sangat menyukai wortel.
Berilah makanan jenis ini secara terkontrol dan jangan berlebihan.
Karena makanan terbaik bagi kelinci adalah jerami atau rerumputan kering.
Bentuk tubuhnya sangat mungil dan lucu, sehingga membuat orang gemas ingin memilikinya.
BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih! Mitos Atau Fakta Bahwa Kelinci Tidak Boleh Minum? Begini Penjelasanya
Jenis hewan ini sangat populer di berbagai negara, termasuk di indonesia.