Syarat dan Cara Mendaftar KUR BRI 2024 Secara Online di ACC Dalam Waktu Singkat, Begini Caranya

Minggu 04 Feb 2024 - 17:43 WIB
Reporter : Deby Tri
Editor : Deby Tri

BACAKORAN.CO - Inilah update terkini seputar program Kredit Usaha Rakyat (KUR) Bank Rakyat Indonesia (BRI) hingga tahun 2024. 

Tim Bacakoran.co akan memberikan detail mengenai persyaratan pinjaman KUR BRI dan langkah-langkah pengajuan secara online melalui kur.bri.co.id.

Pemerintah terus mendukung perkembangan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) melalui program Kredit Usaha Rakyat (KUR) yang memberikan pinjaman modal dengan suku bunga rendah dan jangka waktu yang panjang.

Proses pengajuan KUR BRI juga sangat mudah. 

BACA JUGA:Naik Kelas, Produk-produk UMKM Kini Makin Mudah Diperoleh, Juga Tersedia di Lokasi-lokasi Strategis Ini..

Berikut ini 16 langkah dalam pengajuan KUR BRI secara online di tahun 2024:

1. Kunjungi website kur.bri.co.id.

2. Pilih menu Ajukan Pinjaman.

3. Login menggunakan akun Kamu. Jika belum memiliki akun, klik "Daftar" dan ikuti petunjuk selanjutnya.

4. Tunggu email verifikasi.

5. kemudian kamu masuk menggunakan akun dan kata sandi yang sudah terdaftar di web kur.bri.co.id

BACA JUGA:Sentimen Eksternal Ini Pengaruhi Pergerakan Rupiah Awal Pekan, Menguat atau Melemah?

6. Klik menu Ajukan Pinjaman KUR.

7. Baca dan pahami syarat dan ketentuan yang berlaku, lalu klik "Saya adalah nasabah BRI" dan "Setuju dan Ajukan Pinjaman".

8. Disini kamu wajib mengisi kode captcha dan klik Saya bukan Robot untuk lanjut ke tahap selanjutnya.

Kategori :