Cara Penggunaan Ampas Ramuan
Selain diminum, ampas dari ramuan tersebut juga dapat dimanfaatkan untuk pengobatan kulit. Berikut langkah-langkahnya:
1. Jangan membuang ampas yang tersisa setelah menyaring ramuan.
2. Rendam ampas tersebut dalam minyak zaitun (100 ml) selama 24 jam.
3. Setelah 24 jam, oleskan campuran tersebut pada bagian tubuh yang mengalami gatal-gatal atau iritasi kulit.
BACA JUGA:5 Manfaat Luar Biasa dari Biji Durian, Salah Satunya dapat Menurunkan Kolesterol Lho!
BACA JUGA:Ini loh Bahayanya Rutin Konsumsi Es Jeruk Nipis, Salah Satunya Bisa Merusak Gigi
Manfaat-manfaatnya
Jahe, lengkuas, dan serai memiliki sifat antiinflamasi dan antialergi alami yang dapat membantu meredakan gatal-gatal dan iritasi kulit.
Madu murni juga memiliki sifat antimikroba yang dapat membantu melawan infeksi kulit.
Penggunaan bahan-bahan alami ini secara teratur dapat membantu mengurangi sensasi gatal-gatal dan meningkatkan kenyamanan kamu.
Gatal-gatal dapat sangat mengganggu dan mengganggu aktivitas sehari-hari.
Namun, dengan menggunakan ramuan alami seperti jahe, lengkuas, dan serai.
BACA JUGA:Bukan Sekedar Bumbu Dapur, Ini 12 Manfaat Serai Untuk Kesehatan