BACA JUGA:5 Cara Efektif untuk Mendapatkan Kulit Glowing Alami, Yuk Simak Bestie...
- Aplikasikan pada wajah yang telah dibersihkan, hindari area mata.
- Diamkan selama 15-20 menit, kemudian bilas dengan air hangat.
2. Yogurt dan Kunyit
Yogurt mengandung asam laktat yang membantu mengelupas kulit mati.
BACA JUGA:Cara Paling Manjur Membuat Wajah Glowing Cuma Pakai 4 Rekomendasi Skincare Ini Aja, Coain Girls!
Sementara kunyit memiliki sifat anti-inflamasi dan pemutih.
Masker ini tidak hanya mencerahkan kulit tapi juga mengurangi bekas jerawat.
Cara membuat:
- Campurkan 2 sendok makan yogurt tawar dengan 1/2 sendok teh kunyit bubuk.
- Oleskan masker secara merata ke seluruh wajah.
- Biarkan selama 20 menit, lalu bilas dengan air bersih.
3. Tomat
Tomat kaya akan antioksidan dan vitamin C yang efektif untuk mencerahkan kulit.