4 Rekomedasi Cafe di Jaksel yang Estetik Cocok untuk Kawula Muda, Gak Menguras Kantong!

Selasa 27 Feb 2024 - 14:07 WIB
Reporter : Julia
Editor : Deby Tri

Harga menu pun beragam, mulai dari Rp. 38.000-Rp. 48.000.

BACA JUGA:3 Rekomendasi Cafe Hidden Gems di Palembang Yang Instagrammable, Wajib Kamu Kunjungi!

4. Caribou Coffe


Caribou Coffe--https://coffeeonehami.wordpress.com/

Tempat nongkrong ini terletak di Cilandak Town Square-Ground Floor, Jalan T.B Simatupang Kav. 17,Cilandak Barat.

Cafe ini beroperasi mulai pukul 06.00-00.00 WIB untuk Minggu-Kamis dan 06.00-02.00 WIB untuk Jumat-Sabtu.

Harga berkisar dari Rp. 10.000-Rp. 58.000, sangat murah bukan?

BACA JUGA:VIRAL! 5 Minuman Ala Cafe, Nomor 5 Ada Kopi Susu Es Lho

Caribou Coffe ini sangat kental dengan nuansa Amerika.

Yang di dukung dengan interior menggunakan kayu yang membuat suasanya menjadi lebih homey.

Tersedia juga wifi yang mebuat nongkrong maupun nugas menjadi lebih nyaman.***

BACA JUGA:6 Pilihan Tempat Makan di Jakarta Selatan, Favorit Anak Muda Banget, Wajib Dikunjungin!

 

Kategori :