Minuman Awet Muda Ala dr Zaidul Akbar yang Sering Diminum Orang Korea, Cukup Pakai Kunyit dan Air Hangat Aja!

Rabu 28 Feb 2024 - 14:15 WIB
Reporter : Yudha IP
Editor : Yudha IP

Untuk membuat minuman awet muda ala dr Zaidul Akbar, kamu hanya perlu mengikuti langkah-langkah berikut ini:

- Ambil kunyit secukupnya, lalu kupas kulitnya. Anda bisa menggunakan sendok untuk mengupas kulitnya, atau tidak mengupasnya sama sekali jika tidak masalah.

- Cuci kunyit, lalu potong tipis-tipis.

- Masukkan potongan kunyit ke dalam satu gelas air hangat, lalu diamkan selama sekitar satu sampai dua jam hingga airnya berubah menjadi warna kekuningan.

- Setelah air berubah warna, minuman awet muda siap diminum.

BACA JUGA:5 Skincare Korea Terbaik Untuk Usia 50 Tahun, Bikin Wajah Kencang dan Awet Muda Tanpa Perlu ke Dokter

BACA JUGA:Wow, Awet Muda Dengan Pemakai Minyak Zaitun, Kulit Cerah Berseri di Usia 50 Tahun ke Atas, Yuk Langsung Cobain

Kamu disarankan untuk mengonsumsi minuman awet muda ini setiap hari, terutama sebelum tidur malam.

Dan juga bisa menambahkan madu, lemon, jahe, atau bahan lainnya sesuai selera untuk menambah rasa dan manfaat minuman ini.

Namun, jangan menambahkan gula, susu, atau bahan lainnya yang dapat mengurangi khasiat kunyit.

Dengan rutin mengonsumsi minuman awet muda ala dr Zaidul Akbar ini, kamu akan merasakan perbedaan pada kulit dan tubuhmu.

Kulitmu akan terasa lebih bersih, cerah, kencang, dan bebas dari keriput, kerutan, dan bintik hitam.

BACA JUGA:6 Ramuan Rahasia Awet Muda dari dr Zaidul Akbar, Ampuh Hilangkan Flek Hitam di Wajah dalam 1 Bulan, Kok Bisa?

Tubuhmu  juga akan lebih sehat, bugar, dan terhindar dari berbagai penyakit.

Nggak ada salahnya mencoba minuman herbal ini, karena selain murah dan mudah, juga aman dan alami, semoga bermanfaat!***

Kategori :