6 Tips Menghilangkan Uban Secara Permanen dari dr Zaidul Akbar dengan Bahan Rimpang, Cuma 1 Bahan Aja!

Jumat 01 Mar 2024 - 20:40 WIB
Reporter : Yudha IP
Editor : Yudha IP

BACAKORAN.CO - Gais, ada cara alami lho menghilangkan uban, cukup dengan menggunakan bahan rimpang aja dari resep dr Zaidul Akbar.

dr Zaidul Akbar memberikan resep yang dapat membantu menghilangkan uban secara permanen dan memperbaiki kesehatan rambut lho.

Meskipun uban biasanya terkait dengan bertambahnya usia, beberapa orang ingin mengatasi masalah ini agar rambut tetap hitam dan sehat.

Salah satu pendekatan yang alami dan efektif adalah menggunakan bahan-bahan rimpang yang telah dikenal sejak lama.

BACA JUGA:8 Tips Cara Menghitamkan Rambut yang Beruban Ala dr Zaidul Akbar, Salah Satu Bahannya Rumput, Lah Kok Bisa?

Berikut adalah beberapa bahan rimpang yang bisa kamu pertimbangkan:

1. Minyak Kelapa

Minyak kelapa memiliki sifat menghitamkan rambut secara alami.

Campurkan minyak kelapa dengan air jeruk nipis dan aplikasikan pada rambut.

Remas dan pijat kulit kepala agar meresap, lalu bilas setelah 15 menit.

BACA JUGA:6 Tips Menghilangkan Uban Secara Alami Ala dr. Zaidul Akbar, Yuk Cobain Girls...

2. Minyak Kemiri

Kemiri dikenal sejak lama sebagai bahan yang memperindah rambut.

Sangrai kemiri, tumbuk hingga minyak keluar, dan aplikasikan pada rambut.

Diamkan selama 15 menit sebelum membilasnya.

Kategori :