BACA JUGA:Peternak Wajib Tau! Manfaat Daun Tebu Sebagai Pakan Sapi Pilihan Nutritif untuk Kesehatan Ternak
2. Vitamin dan Mineral Esensial
Azolla kaya akan berbagai vitamin dan mineral seperti.
Vitamin A, vitamin B kompleks, vitamin C, zat besi, dan magnesium.
Kombinasi ini mendukung pertumbuhan dan perkembangan sapi, serta menjaga kesehatan organ-organ vital.
3. Peningkatan Produksi Susu
Kandungan nutrisi lengkap, terutama protein dan vitamin, dalam azolla dapat meningkatkan produksi susu sapi.
Penggunaan azolla sebagai tambahan pakan dapat memberikan kontribusi positif.
Pada kuantitas dan kualitas susu yang dihasilkan.
BACA JUGA:7 Manfaat Rumput Odot Sebagai Pakan Sapi Peternak Wajib Tau, Apa Aja?
4. Efisiensi Pencernaan
Azolla mengandung serat yang membantu dalam efisiensi pencernaan sapi.
Serat ini dapat mendukung fungsi usus, mencegah masalah pencernaan.
Dan memastikan penyerapan nutrisi yang optimal.
BACA JUGA:5 Penyakit Pada Sapi yang Perlu Diwaspadai dan Tindakan Pencegahan Penting Bagi Peternak, Apa Aja?