Sapi Kamu Sakit Demam? Jangan Khawatir, Lakukan 7 Langkah Cara untuk Mengatasinya!

Selasa 12 Mar 2024 - 02:00 WIB
Reporter : Chairil
Editor : Chairil

Pastikan kandangnya bersih, kering, dan terlindung dari cuaca yang ekstrem.

Sediakan akses yang mudah ke air bersih dan makanan yang berkualitas.

5. Perawatan Tambahan

Sapi yang mengalami demam mungkin membutuhkan perawatan tambahan untuk membantu mempercepat pemulihan.

BACA JUGA:Meningkatkan Kualitas Pakan Sapi Melalui Fermentasi Rumput Gajah, Gimana Prosesnya? Yuk Kepoin Disini!

Ini bisa termasuk pemberian cairan elektrolit untuk mengatasi dehidrasi.

Penggunaan ventilasi yang baik untuk menjaga suhu tubuh sapi.

Dan memberikan makanan yang kaya akan nutrisi untuk mendukung sistem kekebalan tubuhnya.

6. Monitor Perkembangan

BACA JUGA:8 Cara Mengobati Sapi yang Terkena Penyakit Kutil, Tips Mengatasi Masalah Kesehatan Pada Sapi Ternak

Penting untuk terus memonitor suhu tubuh sapi dan gejala lainnya selama pengobatan.

Untuk memastikan bahwa sapi tersebut merespons pengobatan dengan baik.

Jika suhu tubuh tetap tinggi atau gejala lainnya tidak membaik.

Segera konsultasikan kembali dengan dokter hewan.

BACA JUGA:Di Jamin Berhasil 100 Persen! Ikuti 8 Panduan Praktis Cara Ternak Sapi untuk Pemula Jika Ingin Sukses Beternak

7. Pencegahan Penyakit

Kategori :