BACAKORAN.CO – Samsung telah banyak mengeluarkan product elektronik berbagai jenis salah satu nya Smartwatch.
Smartwatch merupakan sebuah jam tangan pintar modern yang menyediakan teknologi layar sentuh layaknya smartphone.
Dulu awal pertama hadir smartwatch hanya untuk jam dan mendengarkan musik.
Namun dengan berjalan nya waktu smartwatch dapat melakukan panggilan, browsing dll.
Smartwatch telah menjadi tren yang populer dalam beberapa tahun terakhir.
Mereka tidak hanya memberikan waktu yang akurat, tetapi juga memiliki berbagai fitur yang berguna bagi penggunanya.
Salah satu merek smartwatch terkemuka adalah Samsung.
Ini 2 rekomendasi smartwatch yang wajib kamu punya dan dapat membantu kegiatan sehari-hari :
1. Samsung Galaxy Watch 4
Samsung kembali menghadirkan smartwatch dengan tampilan layar dan desain yang sangat fasionable.
Smartwatch ini begitu ringan jika di pakai dan tampak pas di pakai ditangan.
Di layarnya Samsung Galaxy Watch 4 menghadirkan layar yang berukuran 14 inci dengan panel super Amoled beresolusi 450 c 450 pixel.