5 Tips Perawatan Otter Agar Cepat Tumbuh Besar dan Sehat, Simak di Sini Caranya...

Selasa 09 Apr 2024 - 19:00 WIB
Reporter : Desta
Editor : Desta

BACAKORAN.CO - Berang-berang atau otter merupakan hewan semi-aquaric yang termasuk kedalam keluarga mustelidae.

Otter sendiri cukup diminati untuk dijadikansebagai hewan peliharaan karena keaktifan dan kelucuannya.

Bagi kamu yang ingin mengadopsi hewan ini sebaiknya pada saat otter masih kecil.

Karena hewan satu ini cenderung agresif kepada orang yang baru ia kenal ketika sudah dewasa.

BACA JUGA:4 Cara Untuk Menjinakkan Otter yang Galak, Yuk Simak di Sini Caranya...

BACA JUGA:5 Tips Merawat Baby Otter yang Masih Bayi dan Cara Melatihnya, Yuk Simak Apa Aja?

Walau kamu tetap menjinakkannya saat ia sudah dewasa, tapi hal tersebut akan lebih sulit untuk dilakuakan.

Untuk perawatannya sendiri tergolong mudah asal sesuai dengan kebutuhannya.

Berikut adalah perawatan yang tepat agar otter dapat tumbuh sehat dan bahagia.

1. Lingkungan yang Aman

BACA JUGA:7 Hewan yang Memiliki Bentuk Tubuh dan Bulu Mirip Dengan Otter, Nomor 1 Dijuluki Hewan Paling Bahagia, Kenapa?

Pastikan kamu dapat memberikan lingkuangan yang aman bagi otter peliharaanmu.

Kamu dapat menyiapkan kandang atau area bermain yang cukup luas untuk otter bermain dan bergerak.

Selain itu, sediakan mainan interaktif dan tempat bersembunyi juga untuk menghidupkan rasa ingin tahunya.

Kamu juga harus menyiapkan bak air karena otter murupakan hewan semi-aquatic.

Kategori :