Terkuak! Ternyata Ini Hubungan Harvey Moeis, Suami Sandra Dewi dengan Helena dan Modus Korupsi di PT Timah

Jumat 29 Mar 2024 - 12:59 WIB
Reporter : Ramadhan Evrin
Editor : Ramadhan Evrin

Dijelaskan Direktur Penyidikan (Dirdik) Jampidsus Kejagung Kuntadi, keuntungan dari kegiatan tambang timah ilegal yang dilakukan Harvey Moeis dicuci dengan dalih dana bina lingkungan alias Corporate Social Responsibility (CSR).

Nah, Helena Lim bertindak sebagai Manager PT QSE yang bertanggung jawab atas penyaluran dana CSR, seolah-olah untuk kegiatan yang sebenarnya.

BACA JUGA:Belajar dari Kasus Sandra Dewi, Jangan Bangga Hidup Kaya Raya Uang Hasil Korupsi, Ini Pesan Ustadz Adi Hidayat

BACA JUGA:Terlibat Skandal Korupsi PT Timah, Suami Artis Sandra Dewi Langsung Ditahan Kejagung

Kasus ini juga melibatkan dugaan pelanggaran oleh Harvey Moeis terhadap undang-undang korupsi.

Menurut Kuntadi, korupsi ini terjadi sejak tahun 2018-2019.

Dimana Harvey bersama dengan Mochtar Riza Pahlevi Tabrani (MRPT), eks Direktur Utama PT Timah diduga mengakomodasi kegiatan pertambangan liar di wilayah IUP PT Timah guna meraub keuntungan.

Seperti diberitakan, kabar mengejutkan datang dari suami artis Sandra Dewi.

BACA JUGA:Selama Ini Hidup Super Mewah, Apakah Sandra Dewi Tidak Tau, Uangnya dari Hasil Korupsi Suaminya?

BACA JUGA:Suami Artis Sandra Dewi Dicokok Kejagung, Kasus Apa?

Ya, suami Sandra Dewi yakni Harvey Moeis tiba tiba dicokok oleh Kejagung.

Lalu kasus apa yang menimpa dari suami artia Sandra Dewi ini?

Ternyata Harvey Moeis diduga terlibat dalam kasus korupsi PT Timah.

Sebelumnya Kejagung juga telah lebih dahulu mencokok Helena Lim di kasus yang sama.

BACA JUGA:Malu Tersandung Korupsi, Presiden Vietnam Resign, Ini Sosok Vo Van Thuong!

BACA JUGA:Alamak! KPK Usut Korupsi PT PLN UIK Sumbagsel, Tiga Pejabat Dicekal Keluar Negeri..

Tags :
Kategori :

Terkait