Segera konsultasikan dengan dokter hewan reptil yang berpengalaman.
Hindari mencoba mengobati masalah mata sendiri tanpa arahan dari profesional medis.
Karena hal ini dapat memperburuk kondisi.
Jaga kebersihan lingkungan kura-kura dengan memastikan kandang mereka selalu bersih.
BACA JUGA:Info Ternak, 6 Manfaat Kangkung Sebagai Pakan untuk Kura-Kura Sulcata
Dan bebas dari bahan kimia yang berpotensi merusak mata.
Berikan perawatan tambahan seperti kompres mata dengan air hangat.
Atau larutan garam untuk membantu meredakan iritasi atau peradangan.
Masalah pada mata kura-kura Sulcata bisa menjadi tanda adanya masalah kesehatan yang lebih serius.
BACA JUGA:Info Ternak, 6 Cara Membedakan Kura-Kura Sulcata Jantan Dan Betina, Para Pencinta Hewan Wajib Tau.
Dengan mengidentifikasi faktor penyebab dan mengambil tindakan yang tepat secara cepat.
Kamu dapat membantu menjaga kesehatan mata kura-kura peliharaan dan mencegah komplikasi yang lebih lanjut.