Sementara sertifikasi IP53 memberikan ketahanan terhadap air dan debu, menambah daya tahan perangkat ini.
Layar Berkualitas Tinggi
Infinix Zero 40 5G--Ist
Layar AMOLED Curve berukuran 6,7 inci dengan refresh rate 144 Hz dan touch sampling rate 480 Hz menawarkan pengalaman visual yang luar biasa.
Kecerahan puncak mencapai 1000 nits, sementara perlindungan Gorilla Glass 5 memberikan ketahanan tambahan terhadap goresan dan benturan.
BACA JUGA:Kingfinix Makin Gila! Infinix Note 50 Pro Segera Rilis, Ini Bocoran Spek dan Harganya..
Dukungan Widevine L1 dan HDR10+ juga hadir untuk memperkaya pengalaman multimedia pengguna.
Kemampuan Kamera yang Luar Biasa
Infinix Zero 40 5G--Youtube - Pad Channel
Kamera utama 200 MP dengan Optical Image Stabilization (OIS), lensa telefoto 50 MP, dan lensa Ultra wide 50 MP menjamin hasil foto yang tajam dan jernih dalam berbagai kondisi pencahayaan.
Sementara kamera depan 32 MP memungkinkan pengguna untuk mengabadikan momen dengan sempurna.
Kemampuan merekam video 4K pada 30 FPS semakin menambah nilai dari sisi fotografi dan videografi.
BACA JUGA:Adu Spesifikasi Antara Infinix Zero 40 5G dan Note 40 Pro, Mana yang Lebih Gahar? Yuk Cek Disini!
Performa Tangguh