Penggunaan teratur akan membantu meredakan iritasi dan peradangan di mata kamu.
4. Mencegah Kanker
Salah satu manfaat luar biasa dari daun kelor adalah kemampuannya untuk melawan kanker.
BACA JUGA:8 Manfaat Daun Melinjo yang Jarang Diketahui, Nomor 4 Bisa Membuat Tampil Lebih Muda dan Segar
BACA JUGA:8 Manfaat Luar Biasa Daun Bawang untuk Tubuh, Bisa Bantu Melawan Infeksi!
Daun kelor mengandung senyawa antioksidan yang kuat.
Seperti flavonoid, karotenoid dan polifenol yang dapat membantu melawan pertumbuhan sel kanker dan mencegah perkembangan tumor.
Dengan mengonsumsi daun kelor secara teratur.
Kamu dapat membantu melindungi diri dari berbagai jenis kanker, seperti kanker payudara, kanker prostat dan kanker usus.
BACA JUGA:Ketahui 10 Manfaat Kesehatan Daun Pandan, Lebih dari Sekedar Pewarna dan Penyedap Makanan!
BACA JUGA:Cegah Diabetes! Daun Stevia Bisa Jadi Pengganti Gula Di Rumah Kamu Lho, ini Dia 7 Manfaatnya!
5. Mengontrol Kadar Gula Darah
Bagi penderita diabetes atau orang yang memiliki risiko diabetes, mengontrol kadar gula darah sangat penting.
Beruntung, daun kelor telah terbukti efektif dalam mengontrol kadar gula darah.
Daun kelor mengandung senyawa aktif yang dapat membantu meningkatkan sensitivitas insulin dan mengurangi resistensi insulin dalam tubuh.
BACA JUGA:6 Manfaat Daun 'Centella' Sebagai Masker Kecantikan Alami, Berikut Cara-cara Membuatnya!