1. Memberikan efek hangat
Kandungan yang terdapat di dalam minyak telon ini merupakan kandungan minyak kayu putih yang dapat memberikan sensasi hangat kepada tubuh dan meningkatkan kenyamanan.
BACA JUGA:Tanpa Efek Samping, 3 Racikan Obat Herbal untuk Menurunkan Asam Lambung, Yuk Cobain Gais
Dan dapat menghindari diri dari masuk angin kondisi badan yang hangat membuat tubuh jauh lebih nyaman apalagi pada bayi yang masih sensitif dan masih berada pada adaptasi.
2. Mencegah perut yang kembung
Karena terdapat kandungan minyak adas yang terdapat di ekstrak tumbuhan adas dalam minyak telon dapat mencegah kembung.
Minyak oles telon ini bisa kamu oleskan kepada perut yang terasa kembung akibat gas berlebihan atau bisa jadi naiknya asam lambung jika mempunyai riwayat asam lambung.
BACA JUGA:6 Manfaat Ajaib Mengkonsumsi Ramuan Daun Pisang Kering, Nomor 3 Bagus Banget Untuk Orang Keracunan!
3. Mampu melembabkan kulit yang kering
Kandungan minyak kelapa yang terdapat dalam minyak telon ini berfungsi untuk memberikan kelembaban pada kulit normal ataupun kulit kering yang bisa mencegah datangnya kulit yang terkelupas atau iritasi.
4. Melancarkan peredaran darah
Mengoleskan minyak telon dengan cara memijat dapat melancarkan peredaran darah seperti berada di punggung perut dada telapak kaki dan leher.
BACA JUGA:Belum Banyak yang Tau! 4 Buah ini Bisa Bikin Panjang Umur dan Awet Muda, Siapkah Anda Mencobanya?
BACA JUGA:8 Langkah Cara Buat Ramuan Daun Pisang Kering Untuk Kesehatan, Manfaatnya Bikin Takjub!