Performa
Dalam hal performa, Realme C67 menggunakan chipset Snapdragon 685 4G.
BACA JUGA:Realme GT 5: Spek Dewa Chipset Snapdragon 8 Gen 2 Anti Lag di Dukung GPU Adreno 660
Sedangkan Realme C65 menggunakan chipset MediaTek Helio G8.
Berdasarkan hasil Antutu Benchmark, Realme C67.
Memiliki skor yang lebih tinggi daripada Realme C65.
Nenunjukkan performa yang lebih unggul.
BACA JUGA:Adu Spesifikasi HP Realme C53 vs Infinix Hot 30, Harga Rp 2 Jutaan
BACA JUGA:Lowongan Kerja Realme, Gaji Rp 10 Juta, Mau? Berikut Syaratnya
Fitur-fitur Tambahan
Realme C65 memiliki sejumlah fitur tambahan yang tidak dimiliki oleh Realme C67.
Seperti sensor cerdas untuk gestur udara, tombol dinamis, dan riding mode.
Fitur-fitur ini menambah nilai tambah pada pengalaman pengguna Realme C65.
Baterai dan Pengisian Daya
Kedua handphone ini dilengkapi dengan baterai berkapasitas 5000 mAh.