Dengan warna hijau yang segar, Oppo Reno 11f memiliki daya tarik visual yang kuat.
Desainnya yang elegan dengan bazel yang tipis memberikan kesan modern dan premium pada pandangan pertama.
Spesifikasi
Oppo Reno 11 F Resmi Meluncur di Indonesia--Youtube gadget me
Meskipun harganya lebih terjangkau, Oppo Reno 11f tidak mengecewakan dalam hal spesifikasi.
BACA JUGA:Resmi Rilis! Oppo A3 Pro Diam-diam Bikin Gempar dengan Fitur Keren, Bukan HP Kentang Lagi Nih Bos..
Ditenagai oleh prosesor yang sama dengan varian reguler, smartphone ini menawarkan kinerja yang tangguh dan responsif.
Ditambah dengan kamera belakang 64 megapiksel Ultra Clear Triple Camera.
Dan baterai berkapasitas 5000 mAh dengan pengisian cepat 67 Watt.
Oppo Reno 11f siap menghadirkan pengalaman pengguna yang memuaskan.
BACA JUGA:Snapdragon vs MediaTek Pada Samsung A05S dan OPPO A58, Mana Paling Gahar di Bawah 3 Jutaan?
Layar dan Fitur Tambahan
Salah satu daya tarik utama Oppo Reno 11f adalah layarnya yang borderless dengan refresh rate 120 Hz.
Layar AMOLED yang berkualitas memberikan tampilan visual yang lebih imersif dan responsif.