BACAKORAN.CO - Sunscreen untuk kulit berjerawat ada lho yang memiliki kandungan bagus untuk bantu hilangin jerawat di kulit kamu.
Kandungan di sunscreen khusus untuk kulit berjerawat ini biasanya aman banget untuk kulit kamu.
Mulai dari salicylic acid, cica dan kandungan lain di dalam sunscreen ini.
Jadi nggak ada alsan buat kamu nggak pakai sunscreen walaupun kulit berjerawat.
Bagusnya saat kulit kamu berjerawat, sunscreen ini plus melindungi kulit dari sinar uv juga membasmi jerawat, bagus kan?
Berikut 3 rekomendasi sunscreen palint bagus dan ampuh buat kulit berjerawat, yuk cobain.
1. N'PURE Cica Beat The Sun SPF 50 PA++++
Sunscreen N'PURE Cica Beat The Sun SPF 50 PA++++ -Gambar Npure Official-
N'PURE Cica Beat The Sun SPF 50 PA++++ sunscreen terbaik dan jadi salah satu best seller lho di Npure.
Sunscreen ini memiliki SPF 50 PA++++ dengan perlindungan yang sangat baik terhadap sinar UVA dan UVB.
Tekstur dari susncreen ini tidak terlalu creamy dan cenderung cair, membuatnya mudah diratakan dan cepat meresap ke dalam kulit.