9 Tips OOTD Ideal untuk Cewek Tinggi 150 CM Biar Makin Kece, Anti Kelihatan Pendek!

Sabtu 25 May 2024 - 11:00 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

2. Pilih Outerwear yang Tepat


Outerwear yang tepat--Youtube - Kamelisa Beauty

Penambahan outer seperti jaket atau blazer dapat menaikkan kelas outfit secara drastis.

Pastikan panjang outer tidak terlalu panjang dan pilih yang fit di badan.

Agar tidak menenggelamkan tubuh kamu.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Body Lotion Harga Rp20 Ribuan yang Beneran Manjur, Bikin Kulit Putih Cerah Auto Jadi Primadona!

BACA JUGA:6 Manfaat Krim Kelly Sebelum Tidur, Bisa Mengangkat Sel Kulit Mati & Hilangkan Flek Hitam, Bikin Kulit Putih..

3. Hindari Midi Dress

Midi dress yang panjangnya sebetis tidak direkomendasikan untuk kamu yang bertubuh pendek.

Sebaiknya, pilih gaun mini sepanjang lutut atau maksimal hingga mata kaki.

Gaun yang lebih pendek akan memberikan ilusi kaki yang lebih panjang.

4. Perhatikan Garis Bahu

Penempatan garis bahu pada pakaian sangat penting.

Posisi garis bahu yang tepat dan tidak terlalu ketat atau longgar akan memberikan ilusi proporsi tubuh yang lebih baik.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Produk Eksfoliasi, Bisa Samarkan Garis Halus & Bebas Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahunan

BACA JUGA:Tinggal Pilih Bestie 13 Rekomendasi Sunscreen Wardah untuk Semua Jenis Kulit Kamu, Cap Cip Cus Tinggal Beli...

Kategori :