Bahan tunik sangat mempengaruhi penampilan.
Pilihlah tunik yang terbuat dari bahan yang jatuh, seperti wolfis, ceruti, atau diamond crepe.
Bahan-bahan ini mengikuti bentuk tubuh dan tidak membuat tubuh terlihat kaku.
Hindari bahan yang terlalu kaku karena bisa bikin kamu terlihat lebih gemuk dan tidak proporsional.
3. Pilih Warna yang Tepat
Warna juga main peran penting dalam penampilan.
Hindari tunik dengan terlalu banyak warna atau motif yang bertabrakan.
Pilihlah tunik dengan satu atau dua warna saja untuk memberikan kesan yang lebih ramping.
Warna-warna solid atau pola yang sederhana lebih cocok untuk tubuh mungil.
4. Padukan dengan Celana yang Tepat
Karena tunik cenderung panjang, padukan dengan celana yang pas di tubuh seperti celana skinny.
Hindari celana yang terlalu lebar seperti kulot karena bisa bikin tubuh terlihat lebih pendek.