Girls! Ga Perlu Bingung! Nih Rekomendasi Micellar Water yang Cocok untuk Kulit Sensitif, Penasaran Kah?

Senin 27 May 2024 - 17:53 WIB
Reporter : Ayu
Editor : Ayu

Dengan kemampuannya untuk membersihkan dengan lembut dan menyegarkan kulit.

Micellar water ini menjadi pilihan yang ideal untuk mereka yang ingin merawat kulit sensitif mereka sambil mengurangi tanda-tanda penuaan.

Memilih micellar water yang tepat sangat penting bagi mereka yang memiliki kulit sensitif

2. Wardah Nature Daily Aloe Seaweed Micellar Water 


Wardah Nature Daily Aloe Seaweed Micellar Water --Tokopedia

Wardah Nature Daily Aloe Seaweed Micellar Water adalah produk pembersih wajah tanpa bilas yang dikhususkan untuk kulit sensitif. 

Produk ini mengandung serum booster yang terdiri dari Aloe Vera dan Seaweed Extract.

BACA JUGA:Gak Pake Ribet! 5 Rekomendasi Micellar Water Terbaik Buat Remaja, Bikin wajah Fresh, Lembab & Kinclong

BACA JUGA:Gentle Banget! 6 Rekomendasi Micellar Water untuk Kulit Kering & Sensitif, Bikin Wajah Fresh dan Bersih

Serta 3x Skin Barrier Agent (Allantoin, Biosakarida, dan Panthenol) yang membantu menjaga kekuatan skin Barrier dan memberikan +20% Instant Hydration.

Dengan teknologi IntelliCleanse Barrier yang berfungsi mengangkat kotoran.

Produk ini dapat membersihkan wajah secara lembut dan efektif, serta tidak meninggalkan rasa berminyak. 

Karena tidak mengandung alkohol dan parfume, Wardah Nature Daily Aloe Seaweed Micellar Water sangat cocok untuk kulit sensitif.

BACA JUGA:Ngehits di TikTok! 4 Pilihan Micellar Water Buat Kulit Berjerawat Jadi Halus, Under Rp30 Ribuan Aja...

BACA JUGA:Kulit Kombinasi? No Worries! 7 Rekomendasi Micellar Water Oke Buat Cewek Kekinian Bikin Kamu Makin Keren!

3. Bioderma Sensibio H2O Micellar Water

Kategori :