BACAKORAN.CO - Ayam Broiler merupakan salah satu Hewan Pedaging yang memiliki banyak peminat karena dagingnya yang lezat dan begizi.
Permintaan pasar yang tinggi membuat ayam broiler menjadi salah satu bisnis yang menjanjikan untuk di jalani.
Bagi kamu yang tertarik untuk memulai bisnis ini, simak dulu penjelasan dibawah ini agar tidak mengalami kerugian saat menjalankan bisnis tersebut.
Cara Memulai Usaha Ayam Broiler serta Estimasi Modal yang perlu di persiapkan dan Estimasi Keuntungan yang akan di dapat.
Memulai usaha ayam broiler bisa menjadi peluang bisnis yang menguntungkan jika dikelola dengan baik.
Yuk simak langkah-langkah yang perlu dilakukan untuk memulai bisnis ayam broiler.
Langkah-langkah Memulai Usaha Ayam Broiler.
1. Penentuan Lokasi
BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih! 4 Perbedaan Mendasar Antara Usaha Ayam Broiler dan Ayam Kampung, Apa Aja?
Pilih lokasi yang strategis dan jauh dari pemukiman penduduk untuk menghindari gangguan bau dan kebisingan.
Pastikan lokasi memiliki akses air yang memadai dan mudah dijangkau oleh kendaraan pengangkut pakan dan ayam.
2. Persiapan Kandang