Maybank Finance menawarkan layanan pembiayaan untuk mobil bekas maupun baru.
Kamu yang memiliki dana terbatas untuk uang muka akan dibantu oleh Maybank Finance.
Proses pengajuannya pun sangat mudah, kamu hanya perlu melengkapi semua syaratnya dan langsung cek website resmi Maybank Finance.
5. Bussan Auto Finance (BAF)
BACA JUGA:Bingung Mau Kredit Mobil Dimana? Cek Disini Untuk Tau Perbedaan Leasing dan Bank!
BACA JUGA:40 Leasing yang Terdaftar di OJK Sudah Dijamin Aman dan Terpercaya, Yuk Cek Disini!
BAF menawarkan layanan pembiayaan untuk mobil bekas dan baru dari berbagai merk.
Seperti Hyundai, Honda, Mitsubishi, Daihatsu, Toyota, Nissan, Datsun, Wuling, KIA, Mazda, Suzuki, dan DFSKA.
Pengajuan kredit mobil bekas di leasing secara umum melibatkan beberapa langkah dan persyaratan yang harus dipenuhi.
Berikut ini beberapa langkah yang umum dilakukan saat mengajukan kredit di leasing:
BACA JUGA:5 Rekomendasi Leasing Terbaik di Indonesia yang Murah dan Terpercaya, Apa Saja?
1. Formulir Pengajuan
Kamu harus mengisi formulir pengajuan pembiayaan yang disediakan oleh leasing.
Formulir ini biasanya berisi informasi tentang diri kamu, seperti nama, alamat, dan informasi pekerjaan.
2. Dokumen Administrasi