Keistimewaan Berkurban yang Jarang Diketahui, Yuk Simak Penjelasan Ustaz Hanan Attaki!

Rabu 05 Jun 2024 - 06:00 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

BACAKORAN.CO - Teman-teman sekalian tahukah kalian keistimewaan bagi orang yang berkurban?

Ibadah kurban sangat istimewa lho dalam pandangan Allah.

Pada kesempatan kali ini tim bacakoran.co akan membahas tentang keistimewaan berkurban yang jarang diketahui.

Sebagaimana dijelaskan oleh Ustaz Hanan Attaki.

Berkurban adalah salah satu ibadah yang memiliki kedudukan istimewa dalam syariat Islam.

BACA JUGA:Penting Banget! 4 Larangan bagi Kamu yang Ingin Berkurban, Begini Penjelasan Ustaz Abdul Somad

BACA JUGA:Terbongkar! 5 Rahasia Ustaz Hanan Attaki untuk Wujudkan Mimpi Jadi Kenyataan, Kuy Cobain Caranya..

Dalam Al-Qur'an, Allah Subhanahu wa Ta'ala berfirman,

"Katakanlah, sesungguhnya shalatku, kurbanku, hidupku, dan matiku hanyalah untuk Allah, Tuhan semesta alam" (QS. Al-An'am: 162).

Ayat ini menunjukkan betapa pentingnya kurban dalam Islam, setara dengan ibadah shalat.

Kedudukan Istimewa Kurban dalam Islam

Dalam penjelasannya, Ustaz Hanan Attaki menekankan bahwa kurban memiliki kedudukan yang sangat tinggi dalam Islam.

BACA JUGA:Sobat Muslim Wajib Tau! 3 Keutamaan Luar Biasa Bulan Dzulhijjah Menurut Ustaz Hanan Attaki..

BACA JUGA:Gak Banyak yang Tahu! Keutamaan Bulan Dzulhijjah Menurut Ustaz Hanan Attaki, Yuk Simak

Hal ini tercermin dalam firman Allah,

Kategori :